Selasa, 21 Februari 2017

Komunikasi Organisasi


Komunikasi Organisasi menurut robbins diartikan sebagai suatu unit Satuan sosial yang dikoordinasikan dengan sadar yang terdiri dari dua orang atau lebih yang berfungsi atas dasar yang relatif dan terus menerus (mengorganisasikan perilaku)
Sementara menurut Pace and Faules merupakan perilaku pengorganisasian yang terjadi yang terjadi dan bagaimana mereka yang terlibat dalam proses itu berinteraksi dan memberi makna atas apa yang terjadi dan memberi makna atas apa yang terjadi.
Adapun tahapan-tahapan Attention, comprehension, acceptance as true, retention.
Adapun beberapa fungsi dari komunikasi
1.      Informasi
2.      Regulatif
3.      Persuasif
4.      Integratif
Selain itu ada pula pendapat lain yang menjelaskan adanya fungsi kendali, motivasi, dan pengungkapan emosional.
Dalam Komunikasi Organisasi juga terdapat peran manajerial
a.      Peranan antarpribadi
1.      Peranan Tokoh, maksud peranan manajer sebagai tokoh adalah dimana seorang menajer harus bisa menyesuaikan keadaan dengan sikapnya, maksudnya manajer tidak boleh bersikap terlalu formal atau kaku dalam organisasi karena sikap formal atau kaku ini juga akan berakibat pada komunikasi menjadi kaku.
2.      Peranan pemimpin, seorang manajer harus bisa bertanggung jawab dan bersikap seperti pemimpin juga harus bisa membaur dengan bawahan.
3.      Peranan Penghubung dengan jaringan atasan kebawahan, manajer ke manajer, manajer ke karyawan.
b.      Peranan informasional
1.      Monitoring atau pengawasan
2.      Menyebarkan informasi (tidak plin-plan dalam penyebaran informasi)
3.      Juru Bicara

c.       Peranan Keputusan
1.      Jiwa Wirausaha
2.      Peran pemecah masalah
3.      Peran keputusan
4.      Pengalokasian sumber daya dengan memanfaatkan 5M (Man, Money,Machine, Methode,Market )
5.      Negosiator (melakukan lobi dan negosiasi yang dilakukan oleh manajer dengan eksternal organisasi)

Arti penting komunikasi organisasi dalam bisnis
1.      Pesatnya kemajuan sains dan teknologi merangsang terciptanya prose ekonomi produksi.
2.      Teknologi telh mempercepat pembangunan sarana dan rasarana transportasi sehingga mobilitas sosial semakin cepat dan tinggi
3.      Kemajuan bidang transformasi informasi yang berlangsung sangat pesat. Sehingga tidak terhambat oleh letak geografis
4.      Cara agar komunikasi organisasi maju
1.      Melakukan kegiatan hubungan antar manusia / human relations
2.      Melakukan kegiatan hubungan masyarakat / public relations
3.      Advertising / iklan
4.      Media elektronik
5.      Media internet
6.      Mengembangkan sistem informasi mengenai perusahaan

7.      Mengembangkan keahlian organisasi dalam bisnis

Tidak ada komentar:

Posting Komentar